Kamis, 07 Oktober 2010

Bedak dingin/masker Anggur Drupadi


Buah yang identik dengan kemewahan.. selalu ada di jamuan makan orang kaya dan para raja. Hehhehehe emang sih, kalo diliat dari harganya kayaknya kita mikir deh buat beli. Tapi tunggu dulu, anggur kan macam-macam jenisnya. Ada anggur hijau, merah, ungu. Kayaknya yang paling terjangkau yang warna ungu deh. Emang kalo harganya murah khasiat dan gizinya juga murahan ya? Gak Cantik, pada dasarnya setiap jenis nggur mempunyai vitamin dan mineral yang hampir sama, seperti kalsium,magnesium,pottasium, Vit B1,B2,B3,B5 dan vit C . Nah, ada zat yang ajaib yang terkandung di buah anggur ini yaitu RESVERATROL. Suatu zat yang bisa menunda timbulnya garis-garis ketuaan pada kulit. So, kalo Cantik makan anggur usahakan dimakan ama kulitnya karena zat ajaibnya ada pada kulitnya.

Kandungan zat-zat gizi dalam buah anggur selain bermanfaat untuk kesehatan tubuh, juga dapat digunakan untuk pengobatan dan perawatan kecantikan kulit. Anggur baik digunakan untuk perawatan kulit berminyak maupun kulit kering.

Manfaat Anggur buat kecantikan antara lain :

1. melindungi kolagen kulit
2. memperbaiki kerusakaan kulit akibat sinar matahari
3. memerangi radikal bebas
4. anti aging yang bagus, zat RESVERATROL yang terkandung dalam kulit anggur sangat bagus untuk menghilangkan kerut-kerut wajah.


Hebat!!!! sangat HEBAT... ternyata dari alam kita menemukan buah yang manfaatnya sangat banyak. Satu hal yang pasti adalah semua yang ada di alam ini bisa kita manfaatkan.. sesuailah ama prinsip Cantik kita " CANTIK ITU SEHAT DAN CERDAS" gak harus mahal, aman, alami dan tidak ada efek sampingnya.


Nah, ini resep perawatan ANGGUR ala DRUPADI SPA :

I. MASKER ANTI KERUT

Campur setengah sendok madu dengan anggur yang sudah di haluskan. biar lengket dan menempell bisa ditambahkan tepung ebras atau tepung gandum secukupnya. Olesan secara merata di wajah. Hindari bagian sensitif mata. Biarkan mengering, n bersihkan dengan air dingin. Lakukan secara teratur seminggu 2 kali atau seminggu sekali. Hasilnya pasti bikin kamu Takjubbb....

II. Pelling atau scrub Anggur

Campur anggur yang sudah dihaluskan secukupnya dengan gula pasir yang sudah dihaluskan seperti butiran scrub. oleskan di wajah secara merata, dan pijat memutar di sekitar wajah untuk mengangkat sel kulit mati dan komedo. Scrub ini bagus juga untuk menghilangkan bekas jerawat dan flek hitam. Kalukan seminggu dua kali atau seminggu sekali. So.. hasilnya gak kalah aa mereka yang perwatan di klinik mahal.


Inti dari setiap kita melakukan perawatan adalah.. TIDAK ADA HASIL YANG BISA KITA DAPATKAN DENGAN INSTAN... apapun itu pasti membutuhkan waktu dan ketekunan..

Ok Cantik... met mencoba resep diatas ya.. semoga bermanfaat buat kita semua..
MET aktivitas cantik semua... Salam Canti itu Sehat dan Cerdas Ala DRUPADI SPA...

Kalau malas bikin nya, langsung aja pesan di DRUPADI Online 081392482250

Info Produk :

Nama : Bedak dingin Anggur
Isi : 50 butir/ botol
Harga : Rp. 15.000,- ( harga belum termasuk ongkos kirim )
Pemesanan ; Sms/call 081392482250
Pembayaran : Via BRI 663201009174532 a.n dwi nita nedya ningrum
Via BCA 0372800818 a.n dwi nita nedyaningrum

Pesan ya cantikkkk......

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Terima kasih telah berkenan mampir..dan meninggalkan komentarnya.....